Tzadik

Daripada Wikipedia, ensiklopedia bebas.
Gambaran Nabi Yusuf - juga dianggap sang Tzadik dalam Tanakh - menafsirkan mimpi Firaun (diceritakan Kejadian 41:15-41).

Tzadik [tsaˈdik, tsa-dik] (Bahasa Ibrani: צַדִּיק‎ , "[orang] budiman", juga Arab: ساديق); jamak: tzadikim צדיקיםṣadiqim) adalah istilah dalam Judaisme yang dipakai sebagai gelaran diberikan kepada orang yang dianggap budiman, seperti tokoh Alkitab dan kemudian guru spiritual. Akar dari kata ṣadiq, adalah -d-q (צדקtsedek), yang artinya "adil" atau "budiman". Saat diterapkan kepada wanit abudiman, istilah tersebut diubah menjadi tzadeikes/tzaddeket.

Rujukan[sunting | sunting sumber]

  • Frumer, Assaf. Kol Hanikra Bishmi (Hebrew)
  • Lessons In Tanya
  • Pevzner, Avraham. Al HaTzadikim (Hebrew). Kfar Chabad. 1991

Catatan kaki[sunting | sunting sumber]

Pautan luar[sunting | sunting sumber]