Rantau Panjang, Jujuhan

Daripada Wikipedia, ensiklopedia bebas.
Rantau Panjang
Desa
Peta Indonesia.
Peta Indonesia.
Bendera Rantau Panjang
Mohor rasmi Rantau Panjang
Cogan kata: "Bhinneka Tunggal Ika"  (Bahasa Jawa Kuno)
"Bersatu dalam kepelbagaian"

Ideologi: Pancasila
Lagu: Indonesia Raya
Fail:Indonesiaraya.ogg
CountryIndonesia Indonesia
Wilayah/Provinsi
Jambi
Jambi
Jambi
KabupatenFail:Lambang Bungo.png Bungo
Kecamatan (Daerah)Jujuhan
DesaRantau Panjang
Pentadbiran
 • JenisRepublik
 • PresidenJoko Widodo
 • Naib PresidenMa'ruf Amin
Penduduk
 ()
 • Celik huruf
( lelaki perempuan)
 • Pecahan menurut jantina
% lelaki dan  % perempuan
Zon waktuGMT
 • Musim panas (DST)GMT
Poskod
37257

Rantau Panjang Pada awalnya sebelum rantau panjang dijadikan dusun orang berkehidupan berpindah-pindah tempat atau rumahnya karena masih dalam berkelompok-kelompok, pada ketika itu ada pemuka yang ternama, maka dikumpulllah orang yang berkelompok tadi untuk berkumpul di pinggir bantaran sungai jujuhan yang lurus dan dataran yang lebar yang disebut dengan PAGHANTAU PANJANG, setelah terkumpul semuanya dan sudah banyak orang yang bangun rumah di pinggir sungai jujuhan yang panjang dan dataran yang lebar, maka dicetus oleh pemuka atau orang yang ternama dalam kelompok tersebut, bahwa penghantau panjang yang berada dalam lingkungan penduduk yang disebutlah nama paghantau panjang itu menjadi RANTAU PANJANG. Maka disebutlah yang menjadi rio pertama adalah bosan pada zaman Belanda, kemudian rio Hasan, Rio Wahab pada zaman jepang, Rio Talib pada zaman PPRI, rio Atik Bungkok pada zaman PPRI, Rio Ishak pada tahun 1962-1973. kemudian pada kepemimpinan pak Rozali nama rio diganti menjadi nama kepala desa pada tahun 1974-1976. kemudian Kaepala Desa Ishak pada tahuun 1977-1985. kemudian kades M. Yusuf B. Pada tahun 1989-1999. kades Sleman S. Pada tahun 2000-2006. kemudian terpilih kades berikutnya Zainal Arifin pada pertengahan tahun 2007, nama desa menjadi nama dusun dan kades menjadi rio oleh pemerintah kabupaten sampai sekarang. Awalnya kampung hanya satu pada tahun 1974 terjadilah pemekaran kampung dan sekarang sudah menjadi dua kampung yang terdiri dari kampung lamo 2 RT dan Kampung Aur Kuning 4 RT. merupakan sebuah desa yang terletak dalam (daerah) (by Muhammad dodi s Alias Bujang Kecut) kecamatan Jujuhan, Kabupaten Bungo, Provinsi Jambi, Indonesia.

Poskod[sunting | sunting sumber]

Poskod yang digunakan di Rantau Panjang adalah 37257. Terdapat 8 buah desa di dalam daerah kecamatan Jujuhan.

Rujukan[sunting | sunting sumber]

Pautan luar[sunting | sunting sumber]